KPK Dinilai Tak Konsisten
Senin, 30 Maret 2009 – 13:26 WIB

KPK Dinilai Tak Konsisten
Sesuai rencana, Jhonny Allen Marbun diperiksa di gedung KPK pada pukul 10.00 WIB dalam kaitannya dengan kasus suap yang menimpa Abdul Hadi Djamal. Namun, karena sibuk berkampanye Jhonny Allen hanya mengirimkan utusan ke KPK dan meminta agar diperiksa setelah Pileh, 9 April 2009 mendatang.
Baca Juga:
"Dia minta dipanggil di atas 9 April, " ujar Jubir KPK Johan Budi dalam jumpa pers di gedung KPK, Jl HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (30/03).
Johan Budi belum memastikan apakah KPK akan memenuhi atau tidak permintaan orang dekat SBY itu. (fuz/JPNN)
JAKARTA- Ketidakhadiran Jhonny Allen Marbun ke KPK terkait dugaan suap yang menimpa politisi PAN Abdul Hadi Djamal menunjukkan institusi sudah bisa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun