KPK Diprediksi Bakal Kebanjiran Laporan Korupsi

KPK Diprediksi Bakal Kebanjiran Laporan Korupsi
KPK Diprediksi Bakal Kebanjiran Laporan Korupsi
Senator asal Sulawesi Tenggara itu mengingatkan potensi konflik politik yang sangat mungkin terjadi kalau melihat prilaku elit politik yang saat ini tengah bersiap-siap mengikuti panggung demokrasi 2014 mendatang.

"Hal yang sangat mengkhawatirkan kita adalah cukup banyak muncul capres sementara regulasinya belum juga selesai. Ketika regulasi digulirkan dan ada para elit yang tidak terakomodasi kepentingan politiknya, ini pasti menimbulkan konflik," ungkap Laode Ida.

Dari semula konflik kepentingan elit politik bisa saja diikuti konflik sosial horizontal dan lokal bernuansa vertikal. "Apalagi akan dilanjutkannya kasus skandal Bank Century, maka bukan mustahil akan menjadikan sebagian petinggi militer baik yang sudah pensiun maupun yang masih aktif untuk kembali turun ke arena politik," ungkap Laode Ida. (fas/jpnn)

JAKARTA - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Laode Ida mengatakan bahwa menjelang Pemilu 2014 nanti, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bakal


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News