KPK Gadungan Sambangi Anggota Panggar DPR RI
Selasa, 31 Maret 2009 – 15:21 WIB
JAKARTA- Selalu ada yang mencoba mengeruk keuntungan di tengah upaya gencar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memerangi tindak pidana korupsi. Kali ini, yang nyaris jadi korban adalah anggota DPR RI dari fraksi Golkar Malkan Amin. Awalnya, maksud Rian disampaikan melalui SMS. Lalu, Rian pun datang ke rumah Malkan. Merasa ingin diperas Rian, Malkan selanjutnya melaporkan kejadian tersebut ke polwiltabes Makassar.
Malkan yang juga anggota Panitia Anggaran DPR RI didatangi oleh seseorang bernama Rian, di kediamannya, Jalan Haji Bau Makassar, Selasa siang, (31/03). Rian mengaku salah satu penyidik KPK yang sedang berada di lapangan untuk sebuah kasus tertentu di Makassar.
Baca Juga:
Kepada Malkan, Rian secara halus mencoba menyampaikan dirinya selaku penyidik membutuhkan uluran tangan atau bantuan finansial untuk kelancaran tugasnya.
Baca Juga:
JAKARTA- Selalu ada yang mencoba mengeruk keuntungan di tengah upaya gencar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memerangi tindak pidana korupsi. Kali
BERITA TERKAIT
- 23 Personel Polisi di Sumut Dipecat Sepanjang 2024
- Tinjau Sejumlah Lokasi, AKBP Ruri Pastikan Keamanan Selama Libur Nataru di Banyuasin
- Harimau Sumatra Terekam Kamera di Pesisir Barat Lampung, Melintas Dekat Kandang Jebak
- Satlantas Polrestabes Palembang Sediakan 12 Kantong Parkir di Malam Tahun Baru
- Penumpang Super Air Jet Jakarta-Pekanbaru Terjebak 2 Jam Dalam Pesawat, Begini Kronologinya
- Terseret Arus Sungai, Warga di Mamuju Ditemukan Sudah Meninggal Dunia