KPK Geledah Kantor di Kampus UNRI, Rektor Ikut Diperiksa
Senin, 10 Oktober 2022 – 18:31 WIB
Antara lain, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Banten, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh dan Universitas Riau yang dilakukan pada 26 September hingga 7 Oktober 2022.
“Bukti yang ditemukan dan diamankan yaitu berbagai dokumen dan bukti elektronik terkait dengan penerimaan mahasiswa baru termasuk seleksi mahasiswa dengan jalur afirmatif dan kerja sama,” jelas Ali Fikri. (mcr36/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ternyata mengeledah ruangan dan memerika Rektor Universitas Riau (UNRI), Prof Aras Mulyadi baru-baru ini.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian
- Usut Kasus Korupsi Izin Tambang, KPK Panggil Rudy Ong Chandra
- Usut Kasus Korupsi Pencairan Kredit, KPK Periksa Komut BPR Jepara Artha
- Ketua MK Prediksi Ratusan Kandidat Bakal Mengajukan Sengketa Pilkada
- Terbukti Korupsi Proyek Kereta Api, 2 Mantan Kepala Balai KA Ini Divonis Penjara Sebegini