KPK Kantongi Informasi Baru Kasus PPID
Rabu, 18 April 2012 – 19:38 WIB

KPK Kantongi Informasi Baru Kasus PPID
JAKARTA - Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Johan Budi mengungkapkan saat ini penyidik tengah melakukan pengembangan dalam kasus percepatan dana PPID dengan tersangka Wa Ode Nurhayati, terkait informasi baru yang diperoleh penyidik. Sayangnya saat ditanya lebih jauh soal informasi baru tersebut, Johan enggan mengumbar dengan alasan informasi itu penyidik yang tahu. Dalam kasus ini Johan juga memastikan jika penyidikan belum selesai menjelang habisnya masa penahanan WON. KPK memastikan penahanannya diperpanjang.
"Memanga ada pemeriksaan WON (Wa Ode Nurhayati) dalam rangka melengkapi berkas ke penuntutan. Disisi lain ada informasi yang perlu kita kembangkan lebih lanjut dari keterangan yang disampaikan WON," kata Johan Budi di kantor KPK, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta, Rabu (18/4).
Baca Juga:
Johan menyebutkan, dalam proses penyidikan kasus dana PPID ini, penyidik terus memeriksa saksi saksi dan tersangka, sehingga ada informasi informasi baru yang perlu dikembangkan dan ditanyakan kepada WON. Apalagi sebelumnya juga ada saksi saksi yang diperiksa.
Baca Juga:
JAKARTA - Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Johan Budi mengungkapkan saat ini penyidik tengah melakukan pengembangan dalam kasus percepatan
BERITA TERKAIT
- Pengamat Sebut Desakan Purnawirawan TNI untuk Pecat Wapres Gibran Politis
- Wali Kota Jakarta Selatan Mendukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
- Peringati Hari Bumi, PT Pupuk Indonesia Utilitas Tanam 500 Pohon di Gresik
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Sudah Dijawab BKN, Honorer R1-R4 Bisa Tenang
- Hujan Lebat saat Pelantikan Ribuan PPPK 2024, Penanda Perjuangan Panjang Tak Sia-sia
- IKA UII Siap Berkontribusi untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045