KPK Kantongi Temuan Penting Kasus Suap Innospec
Kamis, 12 Agustus 2010 – 23:13 WIB

KPK Kantongi Temuan Penting Kasus Suap Innospec
Sama halnya dengan Susoso yang disebut menerima suap, Mustiko Saleh adalah mantan Wakil Dirut Pertamina. Dua nama lain berasal dari PT Soegih Interjaya, yaitu Willy Sebastian (Direktur Utama) dan Muhammad Syakir (Direktur Operasional). PT Soegih Interjaya merupakan perusahaan pemasok timbal ke Pertamina.(pra/ara/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengembangkan penyelidikan kasus suap kasus terhadap pejabat Pertamina dan Kementrian Energi Sumber
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hari Ini Puncak Arus Balik Lebaran 2025, Polda Jabar Siaga
- Uang Kompensasi Sopir Angkot Dipotong, Dishub Jabar: Itu Sukarela
- Bakamla RI Mengevakuasi 12 Kru Kapal Terbakar di Perairan Banten
- Arus Balik Lebaran, Lebih dari 4 Ribu Kendaraan Melintas di Tol Cipali Pada Sabtu Ini
- Kehadiran Dermaga PIK Mengangkat Potensi Pertumbuhan Wisata Bahari Jakarta
- 685.079 Kendaraan Kembali ke Jabotabek pada H+2 Lebaran