KPK Kembali Perika Politikus Demokrat
Selasa, 28 Mei 2013 – 10:03 WIB
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memeriksa anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Ignatius Mulyono terkait penyidikan kasus dugaan penerimaan hadiah dalam proyek Hambalang, Selasa (28/5). Politikus Partai Demokrat diperiksa sebagai saksi dalam kasus itu. "Ya dokumen itu," lanjutnya.
"Saya diperiksa terkait urusan sertifikat tanah," tutur Ignatius saat tiba di gedung KPK, Jakarta.
Ia membawa beberapa map berisi dokumen. Ia menyebut dokumen-dokumen itu terkait materi pemeriksaan padanya hari ini.
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memeriksa anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Ignatius Mulyono terkait penyidikan kasus
BERITA TERKAIT
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Sambut Akhir Tahun, ASDP Bakal Hadirkan Konser Musik di Kawasan BHC
- Program UPLAND, SLB Tamima Mumtaz Wujudkan Kemandirian Ekonomi & Peningkatan Gizi
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan