KPK Kumpulkan Audit Dugaan Korupsi PDAM Makassar
Jumat, 30 November 2012 – 13:37 WIB

KPK Kumpulkan Audit Dugaan Korupsi PDAM Makassar
"Kami juga mengevaluasi kerja sama PDAM dengan PT Baruga Asrinusa. Nilai kontraknya sekitar Rp2,4 miliar. Ini kecurigaan yang harus dievaluasi," ujarnya.
Permintaan KPK terhadap semua hasil audit BPK, kata Cornell, masih bersifat mempelajari laporan dan belum fokus pada kasus. Cornell mengaku siap memberikan semua data yang dibutuhkan untuk mengungkap indikasi korupsi kerja sama PDAM Makassar. (rif/pap)
MAKASSAR -- Kasus dugaan korupsi kerja sama PDAM Makassar, Sulawesi Selatan telah masuk ke wilayah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Badan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki