KPK Masih Buru Pelaku Lain
Pengembangan Penangkapan Hakim Terima Suap
Jumat, 22 Maret 2013 – 16:17 WIB

KPK Masih Buru Pelaku Lain
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi tak puas hanya menangkap dua pelaku yang diduga melakukan transaksi suap, di Pengadilan Negeri Bandung, Jawa Barat. Karenanya, lembaga antikorupsi pimpinan Abraham Samad, itu masih terus memburu orang-orang yang diduga terlibat dalam kasus ini.
“Kami menduga selain dua ini, masih ada pihak terkait dalam peristiwa ini,” kata juru bicara KPK, Johan Budi, Jumat (22/3) saat menggelar konfrensi pers di kantor KPK.
Baca Juga:
Untuk itulah, Johan menyampaikan bahwa kasus ini terus dikembangkan oleh penyidik KPK. Karenanya, Johan mengatakan, KPK tidak akan berhenti pada dua pelaku ini saja. “Kita akan terus kembangkan, nanti kita sampaikan informasi lebih detailnya,” kata Johan.
Seperti diketahui, Jumat (22/3) sekitar pukul 14.15, KPK mencocok seorang oknum hakim Pengadilan Negeri Bandung, berinisial Set.
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi tak puas hanya menangkap dua pelaku yang diduga melakukan transaksi suap, di Pengadilan Negeri Bandung,
BERITA TERKAIT
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG