KPK Matangkan Rencana Pemeriksaan Petinggi Polri

Kapolri juga Bakal Disurati

KPK Matangkan Rencana Pemeriksaan Petinggi Polri
KPK Matangkan Rencana Pemeriksaan Petinggi Polri
KPK hanya berupaya menghindari jadwal pemeriksaan atas Djoko bersamaan waktunya dengan pemeriksaan oleh Polri. Hanya saja Zulkarnaen belum merinci jadwal pasti tentang pemeriksaan atas Djoko.

Seperti diketahui, Djoko adalah perwira tinggi Polri yang menjadi tersangka korupsi proyek driving simulator di Korps Lalu Lintas yang pernah dipimpinnya. Dalam proyek senilai Rp 198,6 miliar itu diduga terdapat kerugian negara hingga Rp 100 miliar.

Dalam kasus ini, KPK telah menetapkan empat tersangka termasuk Djoko. Tiga tersangka lainnya adalah Wakakorlantas Polri Brigjen (Pol) Didik Purnomo, Dirut PT Citra Mandiri Metalindo Abadi, Budi Susanto, serta Direktur Utama PT Inovasi Teknologi Indonesia, Sukotjo.

Di pihak lain, Mabes Polri juga menetapkan lima orang tersangka termasuk Didik, Budi Susanto dan Sukotjo. Dua tersangka lainnya adalah AKBP Teddy Rismawan dan Kompol Legimo.

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah mengambil ancang-ancang untuk memeriksa Irjen Pol Djoko Susilo yang menjadi tersangka korupsi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News