KPK Mengizinkan Richard Louhenapessy Teken SK Pengangkatan CPNS
Rabu, 27 Juli 2022 – 22:00 WIB

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BKPSDM) Kota Ambon Beni Selanno. ANTARA/H0- Diskominfosandi kota Ambon
Seperti diketahui, Richard ditahan KPK pada 13 Mei 2022, menjelang beberapa hari sebelum masa jabatannya sebagai wali kota Ambon berakhir.
Richard menjadi terdakwa dugaan gratifikasi perizinan ritel modern Alfamidi di Ambon, dan terakhir juga jadi tersangka dugaan tindak pidana pencucian uang. (antara/jpnn)
KPK mengizinkan eks Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy menandatangani SK pengangkatan CPNS, PNS, kenaikan pangkat dan pensiun.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Tulis Surat, Hasto: Makin Lengkap Skenario Menjadikan Saya sebagai Target