KPK Minta Pencekalan Bupati Natuna
Kamis, 04 Juni 2009 – 17:09 WIB

KPK Minta Pencekalan Bupati Natuna
Lantas apa status yang disandang Daeng dalam dugaan korupsi yang merugikan keuangan negara sebesar Rp 72 miliar itu? Johan menegaskan bahwa saat ini Daeng masih berstatus sebagai saksi. "Statusnya masih saksi," tandas Johan.
Lebih lanjut dikatakannya, KPK juga kembali mengirimkan tim penyidik ke Natuna. “Ada memang tim yang kita kirim untuk pemeriksaan di sana,” sambung Johan,” tandasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menggeber penyidikan dugaan korupsi pada dana bagi hasil minyak dan gas (DBH Migas) pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional