KPK Optimis Hambalang ke Penyidikan
Peran Andi juga Didalami
Senin, 28 Mei 2012 – 07:57 WIB

KPK Optimis Hambalang ke Penyidikan
"Tapi dia selalu berkilah. Itu adalah yang biasa, kami (KPK) sudah punya banyak cara," imbuhnya.
Terpisah, juru bicara KPK Johan Budi mengaku tidak mengetahui hal-hal teknis dalam pemeriksaan pihak-pihak yang dipanggil untuk pengembangan kasus Hambalang. Menurutnya, jika memang benar ada beberpa pihak yang bungkam, pihaknya akan tetap mencari bukti-bukti lain. "Kami tidak akan menyerah hanya pada pengakuan seseorang saja," kata Johan kemarin.
Saat disinggung, soal keterlibatan Andi, Johan lagi-lagi menegaskan tidak mengetahui soal materi penyelidikan. Menurutnya, saat ini kasus ini masih dalam tahap penyelidikan dan belum ada pihak yang dinyatakan sebagai tersangka. Jadi sebaiknya masyarakat menunggu hasil kerja keras tim penyelidik. (kuh)
JAKARTA - Sasaran tembak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam penyelelidikan kasus Hambalang ternyata bukan hanya pada Anas Urbaningrum. Namun,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?