KPK Persoalkan Dana untuk Budi Sampoerna
Robert Tantular Minta Aliran Bailout Dibuka
Jumat, 19 Maret 2010 – 22:10 WIB
Dalam kesempatan itu Robert juga menyinggung soal pemberian Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek (FPFP) oleh Bank Indonesia. Alasannya, direksi Bank century tak oernah meminta FPJP. Robert justru mengaku merasa ditekan oleh Direktur Pengawasan BI, Zainal Abidin untuk menandatangani letter of commitment.
Baca Juga:
"Direksi tidak tahu istilah FPJP atau apa. Yang saya tahu, dari awal Oktober direksi Bank Century sudah meminta bantuan likuiditas kepada Bank Indonesia. Itu saja," tandasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami pembayaran dana sebesar USD 18 juta ke pengusaha Budi Sampoerna oleh Bank Mutiara dengan menggunakan
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Hak Konstitusional Firli Bahuri Harus Dihormati
- Jenderal Polri Menjamin Penanganan Kasus Penembakan Siswa Semarang Transparan
- Katarina Minta Jaksa Segera Eksekusi Pelaku Pemalsuan Akta Setelah Kasasi Dikabulkan
- Pensiunan Notaris Diduga Dikriminalisasi dengan Sengketa Perdata yang Dipidanakan
- Kebakaran Melanda Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, Ini Dugaan Penyebabnya
- Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK 2024, Sudah Diantisipasi, 3 Alasannya