KPK-Polri Diminta Mau Berbagi
Selasa, 25 Januari 2011 – 16:03 WIB
Dijelaskan Tjatur, dalam pertemuan Ketua Panja dengan Pimpinan KPK hari ini sebenarnya tidak membicarakan satu persatu kasus yang sedang ditangani maupun yang jadi sorotan di tanah air.
“Kita datang untuk memberikan masukan. Bagaimana strategi-strategi KPK, supaya KPK bisa lebih terarah dalam meyelamatkan kekayaan negara yang selama ini hanya mengandalkan pengaduan masyarakat,” papar Ketua Panja. Kedepan, ujar Tjatur, diharapkan KPK punya visi dan arah sendiri, terutama menyelamatkan uang negara dalam jumlah besar. “Sebagaimana disebut kawan-kawan sebagai big fish,” tukasnya. (mur/jpnn)
JAKARTA-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Polri diingatkan jangan sampai berebut kasus. “Berkoordinasi dan berbagi tugaslah secara baik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BEST Outlook 2025, Sejumlah Tantangan yang Akan Dihadapi Menuju Indonesia Emas 2045
- Prabowo Pangkas Anggaran Makan Bergizi Gratis Jadi Rp 10 Ribu Per Porsi
- HKN Ke-60, Tangsel Berkomitmen Capai Kota Sehat Bertaraf Internasional
- Dukung Kenaikan Gaji Guru, GP Ansor Soroti Nasib Honorer dan Penerapan yang Merata
- Rampung Diperiksa, PK Alex Semoga Jadi Momentum Perbaikan Sistem Peradilan
- 26 Pati Polri Naik Pangkat, 2 Irjen Resmi jadi Komjen