KPK Siap Telusuri Uang Dana Nazaruddin ke Petinggi Polri
Senin, 04 Juli 2011 – 19:01 WIB

KPK Siap Telusuri Uang Dana Nazaruddin ke Petinggi Polri
Pada pertemuan, Polri Kabareskrim Polri Komjen Pol Ito Sumardi bersama jajarannya. Sedangkan dari KPK adalah Deputi Penindakan KPK Ade Rahardja.
Baca Juga:
"Pak Ito memang pernah ke sini dan bertemu dengan Pak Ade Rahardja. Tapi pembahasan mereka tentang beberapa kasus yang sedang ditangani polisi yang berkaitan dengan KPK," ungkap Johan.
Salah satu kasus yang dibicarakan adalah soal kasus alat kesehatan yang ternyata sedang ditangani polisi. "Bagi KPK, jika sudah ada pihak penegak hukum yang menangani lebih jauh, KPK mendukung," tukasnya.
Seperti diketahui, kabar tentang adanya aliran uang dari Nazaruddin ke petinggi Polri mencuat menyusul berita di sebuah majalah mingguan. Dalam pemberitaan itu disebutkan, KPK menemukan bukti pengeluaran uang dalam penggeledahan di kantor Nazaruddin, April lalu.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bakal menelusuri informasi yang menyebutkan adanya aliran dana dari M Nazaruddin ke petinggi Polri.
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun