KPK Sita Uang Dolar Singapura dalam Operasi Tangkap Tangan di Bali
Jumat, 10 April 2015 – 10:13 WIB
Sementara itu, Sekretaris Fraksi PDIP Bambang Wuryanto membenarkan ada kader PDIP yang ditangkap KPK. Adapun, kader PDIP yang ditangkap adalah anggota Komisi IV DPR Adriansyah.
"Benar (Adriansyah) mas," kata Bambang dalam pesan singkat. (gil/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di Sanur, Bali, Kamis (9/4). Pelaksana tugas pimpinan Komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rudianto Lallo Desak Asal-usul Rp21 M di Mobil Istri Eks Ketua PN Surabaya Dibongkar
- Honorer Tidak Lulus PPPK 2024 Lumayan Banyak, Sabar ya
- Danlantamal III Jakarta Pimpin Pembongkaran Pagar Laut di Tangerang
- Rasakan Pengalaman Eksklusif Mencicipi Berbagai Whisky Premium di Road to Whisky Live Jakarta 2025
- Pak Jat Menepis Kabar Simpang Siur soal PPPK Paruh Waktu, Honorer Jangan Galau
- Keluarga Korban Kasus Pengambilalihan Saham PT ASM Mengadu ke Kompolnas