KPK Sudah Bidik Kementan soal Proyek Pupuk
Senin, 19 November 2012 – 19:31 WIB
JAKARTA - Kementerian Pertanian adalah satu dari tiga kementerian yang dilaporkan Sekretaris Kabinet Dipo Alam ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Namun sebelum ada laporan dari Dipo Alam, ternyata Kementan sudah sejak beberapa bulan lalu diincar KPK. "Dari tiga kementerian yang dilaporkan itu ada yang sudah beberapa lama diselidiki KPK. Kita ada penyelidikan di Kementan," ucap Johan di kantornya, Senin (19/11) petang.
Baca Juga:
Apakah penyelidikan dugaan korupsi di Kementan itu terkait dengan proyek pupuk yang beberapa waktu ramai diberitakan karena diduga bermasalah? Johan tak menampiknya.
"Ya. Proyek pupuk Kementan," ujarnya singkat.
JAKARTA - Kementerian Pertanian adalah satu dari tiga kementerian yang dilaporkan Sekretaris Kabinet Dipo Alam ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
BERITA TERKAIT
- Fakta Baru, Zarof Ricar Bertemu Hakim Agung Soesilo Bahas Ronald Tannur, Ini yang Terjadi
- Zarof Ricar Belum Menyerahkan Uang ke Majelis Kasasi Ronald Tannur, Tetapi 1 Hakim Pernah Ditemui
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- KPK Panggil Paman Birin
- Petani Kecil Mulai Rasakan Efek Gerakan Boikot Restoran Waralaba yang Dianggap Terafiliasi Israel
- Asyik, KAI Divre III Palembang Berikan Diskon Tiket Kereta Api Saat Libur Pilkada 2024