KPK Supervisi 42 Perkara di Kejagung
Selasa, 03 Maret 2009 – 20:04 WIB
"Kami akan menginstruksikan kepada pada jaksa agar mengirim SPDP ke KPK. Ke depan, kami berharap agar hal ini lebih baik lagi," ujarnya. Soal hasil penanganan kasus korupsi tahun 2008, Jaksa Agung mengatakan, KPK telah memberikan penilaian positif atas kinerja jajarannya. "Dari jumlah itu, 1.114 kasus masuk ke penuntutan. Ini naik luar biasa. Ini kata KPK lho," Hendarman menandaskan. (rie/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Sekitar 42 kasus yang kini tengah disidik oleh Jaksa dari seluruh Indonesia akan disupervisi dengan melibatkan Komisi Pemberantasan Korupsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya
- Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
- BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024