KPK Tak Sita Rumah Mertua Gayus
Senin, 15 April 2013 – 16:49 WIB

KPK Tak Sita Rumah Mertua Gayus
Kendati tak menyita, Johan mengungkapkan bahwa KPK akan terus mendalami aset milik Toto Hutagalung. Sebelumnya diberitakan, saat menginvetarisir aset Toto, KPK tidak sengaja menemukan rumah yang diduga milik Toto ternyata sudah dibeli oleh Dayu Permata.
Baca Juga:
Informasi yang berkembang, tanah seluas 743 meter dibeli dari Toto seharga Rp 850 juta. Tak hanya itu, istri Gayus, Milana Anggraeni alias Rani, juga memiliki rumah lainnya di kawasan perumahan elite itu.
Toto yang hari ini diperiksa KPK sebagai saksi untuk Setyabudi, bungkam saat ditanya soal rumahnya itu. Mengenakan baju tahanan KPK, orang dekat Wali Kota Bandung, Dada Rosada, ini memilih langsung masuk ke Gedung KPK. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi terus mengusut harta Toto Hutagalung, tersangka dugaan suap kepada Setyabudi Tedjocahyono, Wakil Ketua Pengadilan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai