KPK Tangkap Direktur Krakatau Steel, Waketum Gerindra Salahkan Jokowi Lagi
Sabtu, 23 Maret 2019 – 18:12 WIB

Arief Poyuono. Foto: dok JPNN
Arief pun meminta Menteri BUMN Rini Soemarno segera memecat seluruh direksi dan komisaris PT Krakatau Steel. "Kasihan Ibu Rini Soemarno yang sudah mati-matian kerja keras untuk membuat BUMN lebih professional, malah ini direksi Krakatau Steel justru terima suap," paparnya.(boy/jpnn)
Arief Poyuono menyatakan, OTT KPK terhadap jajaran direksi Krakatau Steel menambah daftar kegagalan Presiden Jokowi dalam mewujudkan good corporate governance di BUMN.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Krakatau Steel Bantu Warga Cilegon Mendapatkan Sumber Air yang Lebih Pasti
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri