KPK Terus Dalami Keterlibatan Miranda
Selasa, 20 Desember 2011 – 08:52 WIB

KPK Terus Dalami Keterlibatan Miranda
"Percayakan pada KPK soal pengungkapan kasus. Selama ini KPK tetap berkomitmen mengupas kasus korupsi sampai akar-akarnya," pungkas dosen Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (UII) Jogjakarta ini.
Dia mengakui berdasarkan keterangan dan bukti memang terlihat sekali miss link perkara. Artinya ada rangkaian pelaku yang terputus dalam kasus tersebut. Selama ini terkesan kasus itu sebatas pada tersangka Nunun Nurbaeti.
Busyro menambahkan, tim penyidik juga bakal kembali meminta keterangan tersangka Nunun. Fokus pengungkapan kasus suap cek pelawat ini sangat erat dengan keterangan Nunun. Ini artinya keterangan Nunun punya efek mengungkap perkara secara detil.
"Kita terus gali keterangan dari Nunun. Masih banyak keterangan yang bisa dijadikan pintu masuk dalam perkara ini," ucap dia.(rko)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih terus mendalami keterlibatan mantan Deputi Senior Gubernur BI Miranda Goeltom dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional