KPK tidak Penuhi Panggilan Timwas Century
Rabu, 19 Juni 2013 – 11:35 WIB
Bambang dianggap memiliki konflik kepentingan dalam kasus Century. Sebab Bambang pernah menjadi pengacara Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).
Baca Juga:
"Saya sudah menduga ini (KPK tidak hadir) karena dalam surat pimpinan dewan kali ini menyebut bahwa tolong saudara BW tak lagi dilibatkan. Saya khawatir penundaan ini karena persoalan itu," ujar Fahri.
Sementara itu anggota Timwas Century dari Fraksi Partai Golkar Bambang Soesatyo mengatakan, rencananya pembahasan Timwas dengan KPK hari ini adalah laporan tertutup tentang perkembangan penyidikan Century.
Bambang mengaku Timwas akan melakukan pemanggilan kembali kepada KPK pekan depan. "Rabu depan (melakukan pemanggilan lagi)," ucapnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Tim Pengawas (Timwas) Century DPR rencananya akan melakukan rapat tertutup dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini, Rabu (19/6).
BERITA TERKAIT
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Potensi Hujan, Masyarakat Diimbau Waspada
- Bea Cukai dan Polri Bongkar Penyelundupan 389 Kg Sabu-Sabu Jaringan Timur Tengah
- Besok, Presiden Prabowo Sampaikan Realisasi Kenaikan Gaji Guru, PNS & PPPK Makin Makmur
- LAZNAS Syarikat Islam dan BAZNAS Bersinergi Salurkan Rp 500 Juta untuk Palestina
- BAZNAS Angkat Kisah Guru Papua dalam Buku Mengajar di Batas Negeri
- Warga Angkatan 45 Geger, Romiah dan Bobi Mengaku Tidak Kenal