KPK Usut Korupsi di Pemkab Sergai
Kamis, 25 Maret 2010 – 21:45 WIB
KPK Usut Korupsi di Pemkab Sergai
Ditanya kasus apa yang sedang diusut itu, Johan masih belum mau menjelaskan. Lagi-lagi, alasannya karena kasus masih tahap awal penyelidikan. “Bahkan saat ini tim masih ada di sana ,” ujarnya. Apakah terkait dana reboisasi? Johan menjawab,” Belum bisa disebutkan. Mohon mengertilah. Ini masih penyelidikan awal.”
Baca Juga:
Sementara, terkait perkembangan penanganan dugaan korupsi bantuan sosial di APBD Kota Pematangsiantar, hingga saat ini juga masih tahapa penyelidikan. Wakil Ketua Chandra M Hamzah kepada koran ini dua hari lalu hanya berharap agar masyarakat bersabar saja. “Masih penyelidikan. Ya sabar saja,” ujar Chandra. Jawaban yang sama juga dikatakan saat ditanya kasus Langkat. (sam/jpnn)
JAKARTA – Satu lagi kasus dugaan korupsi di wilayah Sumut ditangani Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Setelah kasus Langkat dan Pematangsiantar,
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya