KPK Yakin Tidak Ada Krisis Ekonomi saat Bailout Century
Minggu, 11 Mei 2014 – 06:55 WIB

KPK Yakin Tidak Ada Krisis Ekonomi saat Bailout Century
JAKARTA - Kesaksian Wapres Boediono di Pengadilan Tipikor Jumat (9/5) mendapat kritikan tajam dari Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto. Dia menilai banyak hal yang janggal dalam keterangan Boediono. Salah satunya adalah dasar pemberian bailout yang disebut karena ada krisis.
Pria yang akrab disapa BW itu menyebut alasan yang disampaikan tidak wajar. Bertentangan dengan fakta kongkrit keseluruhan dan keterangan saksi-saksi lain yang sudah diperiksa. Mulai dari Jusuf Kalla yang saat itu menjabat sebagai wapres, dan internal Bank Indonesia seperti Halim Alamsyah dan Zainal Abidin.
"Saksi menyatakan, tidak ada kondisi krisis yang bisa menjadi dasar pembuatan kebijakan bailout," ujarnya. Dia lantas menyentil kapabilitas kuasa hukum Budi Mulya yang tidak mencerca Boediono dengan pertanyaan seputar pemberian fasilitas pinjaman jangka pendek (FPJP).
Baca Juga:
JAKARTA - Kesaksian Wapres Boediono di Pengadilan Tipikor Jumat (9/5) mendapat kritikan tajam dari Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto. Dia menilai
BERITA TERKAIT
- Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia, Prabowo: Ini Kawan Dari Masa Muda
- Pesan Kepala BKN ke Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2: Jaga Integritas dan Muruah Institusi
- Prabowo Segera Cek Dugaan Penggelapan Anggaran MBG
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini