KPPU Endus Kartel 6 Perusahaan Kapal Singapura
jpnn.com - JAKARTA- Enam perusahaan perkapalan dan penyedia jasa kontainer angkut barang berasal dari Singapura diduga terlibat kartel.
Praktik buruk itu dilakukan dengan cara menetapkan tarif perkapalan kontainer angkut barang dari Batam menuju Singapura.
Tarif jasa kontainer angkut barang dari Batam-Singapura dan sebaliknya.
Seharusnya, tarif Singapura-Batam lebih rendah dibanding Jakarta-Singapura dan sebaliknya.
Pasalnya, jarak antara Batam-Singapura jauh lebih dekat bila dibanding Jakarta-Singapura.
”Dugaan persekongkolan muncul karena perbedaan harga sangat tinggi dari Batam menuju Singapura dengan Jakarta ke Singapura,” tutur Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Syarkawi Rauf di Jakarta, Selasa (13/12).
Meski begitu, KPPU belum dapat memastikan estimasi penyelewenangan tarif keenam perusahaan kontainer asal Singapura.
Pihaknya juga belum bisa menentukan estimasi kerugian yang ditimbulkan dari persekongkolan tersebut.
JAKARTA- Enam perusahaan perkapalan dan penyedia jasa kontainer angkut barang berasal dari Singapura diduga terlibat kartel. Praktik buruk itu dilakukan
- Produk FKS Food Sejahtera Laris Manis di CMSE 2024
- Rayakan Hari Pahlawan, Tokopedia dan ShopTokopedia Beri Panggung buat UMKM Lokal
- Pertamina Energy Terminal Terapkan Aturan TKDN & Serap Tenaga Lokal
- Bea Cukai Jayapura Optimalkan Pelayanan Ekspor Lewat Portal Ceisa 4.0
- E-commerce Menjanjikan, Layanan Pendukung Bisnis Makin Optimistis
- Analisis Tren Harga Emas, Diprediksi Bakal Menguat Ganas!