KPSI Siapkan Ketum Baru PSSI
Hambat Persipura, Djohar Arifin Dituding Rasis
Selasa, 07 Februari 2012 – 10:15 WIB

KPSI Siapkan Ketum Baru PSSI
Sementara itu, Persipura Jayapura resmi mendaftarkan 25 pemain dan 14 official untuk tampil di Liga Champions Asia (LCA) 2011/2012. Setelah menyerahkan formulir pendaftaran via email dan fax, selanjut tim berjuluk Mutiara Hitam ini sudah menyerahkan formulir secara fisik ke AFC lewat PSSI.
"Kebetulan formulir harus ditandatangani juga oleh Sekjen PSSI. Dan tadi di hadapan saya, Sekjen Tri Goestoro sudah menandatanganinya dan tinggal diproses. Kami sudah menjalankan kewajiban kami dan sekarang tinggal menunggu," tandas La Siya, Ketua Harian Persipura, usai bertandang ke kantor PSSI, di Jakarta, Senin (6/2) siang.
Terkait keterlambatan surat dan formulir pendaftaran diterima Persipura, La Siya sudah mendapat penjelasan dari Tri Goestoro. Surat dikirim AFC ke PSSI pada 3 Februari 2012, dan baru tiba di tangan official Persipura pada 5 Februari. Sedang deadline regestrasi AFC adalah hingga 6 Februari 2012 tengah malam.
Meski terlihat tenang, tapi La Siya terlihat kembali garang saat disinggung kemungkinan terburuk. Persipura memastikan hanya tampil di LCA setelah keluar keputusan sela dari CAS. Jalur dipakai Mutiara Hitam karena dikabarkan PSSI tidak mendaftarkan mereka AFC.
JAKARTA - Setelah sukses menetapkan Komite Pemilihan (KP) dan Komite Banding (KB) PSSI-KPSI (Komite Penyelamat Sepak Bola Indonesia), KP langsung
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan