KPU Akan Gunakan Rantis Maung untuk Distribusi Logistik Pemilu 2024, DPR Merespons Begini

"Bagaimanapun, KPU harus tetap berhati-hati menggunakan anggaran pemilu dengan tetap berpedoman pada prinsip efektifitas dan efisiensi," katanya.
Dia mengatakan rantis maung MV2 4x4 adalah karya anak bangsa dan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) sudah lebih 80 persen, sehingga akan mendukung program pemerintah bangga menggunakan produksi dalam negeri.
Karena itu, menurut dia, diharapkan produk dalam negeri bisa dimanfaatkan secara maksimal dan komitmen tersebut harus didukung.
Guspardi meminta KPU segera memetakan daerah mana saja yang dikategorikan daerah terpencil, terluar, dan terisolir.
"Perlu juga pihak KPU melakukan koordinasi untuk memastikan kesiapan Pindad memproduksi rantis maung ini sesuai kebutuhan yang diperlukan," ujarnya. (jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus merespons Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang ingin melakukan pengadaan kendaraan taktis (rantis).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya