KPU Banten Ajukan Anggaran Rp 65 Miliar untuk Honor Petugas
Senin, 07 Desember 2015 – 07:45 WIB

ilustrasi. foto : dok jpnn
SERANG - KPU Banten telah mengajukan usulan dana hibah untuk pelaksanaan pemilihan gubernur tahun 2017 yang akan datang. Jumlah anggaran yang diusulkan ke Pemerintah Provinis Banten itu adalah sebesar Rp 369 miliar.
Demikian disampaikan Sekda Banten, Ranta Soeharta kepada BantenPos (grup jpnn), pekan lalu. Dari proposal anggaran itu terungkap bahwa sekitar Rp 65 miliar akan dipakai untuk membayar honor petugas pilkada di delapan kabupaten/kota. Angkanya cupuk fantastis yakni Rp 65 miliar.
"Tadi saya sudah meminta KPU untuk mempresentasikan, dan memang dari sekitar Rp 369 digunakan untuk pemberian honor petugas sebesar Rp 65 miliar," katanya.
Baca Juga:
SERANG - KPU Banten telah mengajukan usulan dana hibah untuk pelaksanaan pemilihan gubernur tahun 2017 yang akan datang. Jumlah anggaran yang diusulkan
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?