KPU Berlakukan Pengamanan Berlapis
Rabu, 22 Juli 2009 – 07:30 WIB
Tentang pernyataan presiden bahwa ada isu pendudukan di kantor KPU saat rekapitulasi pilpres, Andi menyatakan KPU hingga kini belum menerima kabar tersebut. Dia mengatakan, keamanan saat ini telah ditangani tim dari Mabes Polri. "Konsentrasi KPU kini terfokus pada rekapitulasi hasil pilpres. Alhamdulillah, situasi saat ini masih berjalan baik," tuturnya. (bay/agm)
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) makin memperketat pengamanan menjelang pelaksanaan rekapitulasi hasil pemilu presiden (pilpres). Salah satunya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Geram dengan KPK, Megawati: Siapa yang Memanggil Kamu Hasto?
- Setelah Sengketa Pilpres 2024, MK Bersiap Menyidangkan PHPU Pileg
- Apresiasi Putusan MK, AHY: Pimpinan Hadapi Tekanan dan Beban Luar Biasa
- MK Anggap Tidak Ada Keberpihakan Presiden terhadap Prabowo-Gibran
- KPU Bakal Umumkan Hasil Rekapitulasi Setelah Waktu Berbuka
- KPU Upayakan Rekapitulasi Nasional Rampung Sebelum 20 Maret