KPU Bidik Pungli di Lapas
Kamis, 09 Juli 2009 – 16:58 WIB
JAkARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ternyata tak hanya membidik pungutan liar (pungli) di instansi pemerintahan yang melakukan pelayanan umum. KPK, ternyata juga mengincar pungli di lembaga Pemasyarakatan (Lapas).
Untuk itu, pimpinan KPK mengundang Dirjen Lembaga Pemasyarakatan Departemen Hukum dan HAM, Untung Sugiyono. KPK ingin mengkonfirmasi hasil survey integritas yang dilakukan KPK di Lembaga Pemasyarakatan. Wakil ketua KPK, M Jasin, mengungkapkan bahwa hasil survey integritas atas jajaran Direktorat Jendral Lembaga Pemasyarakatan DepkumHAM pada 2008 lalu mengalami penurunan.
Baca Juga:
"Survei integritas pada 2008 di Ditjen Lapas DepkumHAM hanya memperoleh nilai 2,99. Skor ini lebih rendah dibandingkan dengan tahun 2007 yang mencapai 3,15," ujar Jasin dalam jumpa pers bersama Dirjen Lapas Depkum HAM Untung Sugiyono di KPK, Kamis (9/7).
Karenanya, Jasin meminta Dirjen Lapas Depkum HAM menindaklanjuti hasil survei KPK. "Survei ini dalam rangka pencegahan korupsi," ujar wakil ketua KPK yang membidangi pencegahan itu.
JAkARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ternyata tak hanya membidik pungutan liar (pungli) di instansi pemerintahan yang melakukan pelayanan
BERITA TERKAIT
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living