KPU Diminta Tinjau Kembali Kesepakatan Lemsaneg

KPU Diminta Tinjau Kembali Kesepakatan Lemsaneg
KPU Diminta Tinjau Kembali Kesepakatan Lemsaneg
"Ini bisa seperti silent operation. Kita tidak tahu kenapa teman-teman KPU bisa memutuskan MoU itu. Apa mereka bisa pastikan bahwa Lemsaneg ini loyal pada mereka. Bisa saja loyal ganda," kata Sebastian.

Ia meminta KPU meninjau kembali MoU yang sudah disepakati dengan Lemsaneg. Jika tidak, ia mengkhawatirkan, Pemilu 2014 justru menjadi tidak transparan dan memilih berpihak pada kekuasaan tertentu. (flo/jpnn)

JAKARTA - Sejumlah kalangan mempertanyakan kesepakatan Lembaga Sandi Negara dan Komisi Pemilihan Umum terkait hasil data pemilu. Menurut Direktur


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News