KPU DKI Janji Perbaiki DPT di Putaran Dua
Kamis, 19 Juli 2012 – 15:36 WIB

KPU DKI Janji Perbaiki DPT di Putaran Dua
Saat dikonfirmasi, Ketua KPU Husni Kamil membenarkan adanya rekomendasi dari lembaganya agar daftar pemilih Pilkada DKI 2012 diperbaiki. Tetapi KPU RI masih menunggu kepastian resmi ada tidaknya putaran kedua pemilihan gubernur DKI 2012 sebelum mengeluarkan surat rekomendasi.
"Kami sudah menyiapkan rekomendasi untuk perbaikan daftar pemilih. Tapi belum disampaikan karena harus menunggu kepastian adanya putaran kedua," ujar Husni lewat pesan singkat. (dil/jpnn)
JAKARTA - KPU Provinsi DKI Jakarta berencana memperbaiki daftar pemilih tetap (DPT) untuk pemilihan gubernur DKI Jakarta putaran kedua. Ketua Pokja
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania