KPU Harus Tetap Steril dari Parpol
Kamis, 18 November 2010 – 02:02 WIB
Lantas bagaimana jika akhirnya pembahasan soal itu mengalami kebuntuan dan harus dilakukan voting? "Tak ada masalah jika divoting. Kita tak gentar. Apapun yang terjadi nanti, yang pasti Partai Demokrat akan tunduk pada hasilnya," pungkasnya.
Seperti diketahui, tujuh parpol pemilik kursi di DPR mendukung diperbolehkannya kader parpol masuk KPU. Fraksi yang setuju anggota KPU diisi wakil parpol antara lain Fraksi Partai Golkar, FPKS, FPPP, FPKB, Fraksi Partai Hanura, dan Fraksi Partai Gerindra. Sementara itu Fraksi Partai Demokrat dan FPAN mengambil posisi yang berseberangan.(ara/jpnn)
JAKARTA - Sikap Partai Demokrat tentang keanggotaan Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang steril dari partai politik sepertinya belum akan goyah. Bahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Masih di AS di Hari Pencoblosan Pilkada, SBY Siapkan Oleh-Oleh untuk Prabowo
- Cagub Sumsel Eddy Santana Optimistis Bakal Raih 48 % Suara
- Hasto PDIP Yakin Kandidat Pram-Doel Menang Pilkada Jakarta
- Elektabilitas Unggul di Tiap Survei, Herman Deru Optimistis Memenangkan Pilkada Sumsel 2024
- Airin Pantau Penghitungan Cepat di Tempat Ini
- Anggota Bawaslu Puadi Turun Langsung Awasi Pencoblosan di TPS 028 SD Sukabumi Utara