KPU Jakarta Timur Sampaikan Terima Kasih Atas Kesuksesan Pemilu 2024
“Selamat dan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh penyelenggara dan badan adhoc atas kerja keras, kerja cerdas, dan kerja Ikhlas. Sukses ini keberhasilan kita bersama. Melalui gotong royong dan kerja sama berbagai masalah dapat kita atasi bersama,” kata Eka.
Rapat evaluasi bersama stakeholder turut dihadiri Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Administrasi Jakarta Timur, Willem J Wetik dan anggota Bawaslu Kota Administrasi Jakarta Timur Amelia Rahman M, perwakilan dari Polres Jakarta Timur, Kodim 05/05, Kejaksaan Negeri Jakarta Timur, Suku Dinas Dukcapil, dan Suku Badan Kesbangpol.
Kemudian, hadir juga anggota KPU Kota Administrasi Jakarta Timur, yakni Marhadi, Fahrur Rohman, Rio Verieza, dan Carlos Kartika Yudha Paath, serta jajaran para kasubag dan sekretariat KPU Kota Administrasi Jakarta Timur. (dil/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
KPU Kota Administrasi Jakarta Timur mengapresiasi segala kerja-kerja dari para pihak untuk menyukseskan Pemilu 2024
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Hadiri Simulasi KPU yang Ketiga di Tangsel, Ketua Bawaslu Berikan Sejumlah Catatan
- KPU Sulut Matangkan Persiapan Pilkada 2024
- Deklarasi Pilkada Damai, Bawaslu-Kementerian PPPA-KPU Jamin Ruang Aman bagi Perempuan
- Debat Ketiga Pilgub Jatim Bertema Pembangunan Infrastruktur
- Gandeng Klub Sepak Bola Jurnalis, KPU DKI Ajak Masyarakat Berkontribusi di Pilkada
- KPU Libatkan Warga Disabilitas Jadi KPPS Pilkada 2024