KPU Kota Pangkep Digugat Kubu Kandidat
Senin, 19 Juli 2010 – 10:08 WIB

KPU Kota Pangkep Digugat Kubu Kandidat
Selain masalah administrasi,Pihak pemohon juga menajukan bukti-bukti kuat yang menunjukkan bahwa telah terjadinya politik uang. Kedua kubu kandidat meminta MK agar segera membatalkan penetapan sahabat sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Pangkep terpilih.
Baca Juga:
Terkait dengan kasus politik uang, Pihak Panwas Pangkep mengaku belum mendapatkan panggilan dari MK. "Kalaupun ada kita pasti siap. Kita akan bekerja sesuai mekanismenya, yaitu harus melalui Bawaslu. Karena sebagai pengawas, kita tidak boleh berpihak menjadi saksi salah satu calon. Kecuali memang dibutuhkan oleh MK," kata Ketua Panwas Pangkep, Anwar Borahima. (aha)
PANGKAJENE - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pangkep tengah mempersiapkan diri untuk menghadapi sidang sengketa Pemilukada Pangkep yang akan digelar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina