KPU Makassar Lakukan Cara Ini untuk Meningkatkan Pemilih Cerdas
Selasa, 15 Maret 2022 – 16:54 WIB

Komisioren KPU Kota Makassar, Endang Sari: Foto Dok KPU Makassar
Anggota KPU lainnya, Abdul Rahman berharap peserta program KP3 dapat menjadi jembatan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang bahaya politik uang.
"Saya menegaskan bahwa politik uang sangat berbahaya. Dampaknya juga berat baik bagi pemberi dan pelaku sehingga ini menjadi ancaman dan berbahaya bagi masyarakat," ungkap dia. (mcr29/fat/jpnn)
KPU Makassar punya program KP3 demi meningkatkan pemilih cerdas menyambut Pilkada Serentak di daerah itu.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : M Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- 3 Orang Timses Ditangkap Menjelang PSU Pilkada Kabupaten Serang
- 9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Ini Pesan dan Harapan Wamendagri Ribka
- Ada Kabar Pilkada Banggai Bakal Rusuh, Masyarakat Diimbau Jangan Termakan Isu
- Begini Klarifikasi Lucky Hakim Setelah Heboh Pelesiran ke Jepang
- Rahmat Saleh Dorong KPU Jamin Pilkada Puncak Jaya tak Lagi Membawa Maut
- 12 Orang Tewas dalam Bentrok Pilkada Puncak Jaya, KKB Terlibat