KPU Persoalkan Desk Pemilu
Minta pemerintah Hanya Bantu Distribusi Logistik Saja
Jumat, 14 November 2008 – 09:11 WIB

KPU Persoalkan Desk Pemilu
JAKARTA - Departemen Dalam Negeri (Depdagri) berencana membentuk desk pemilu. Namun, sebelum lembaga ini terwujud, bakal keberadaannya sudah dipertanyakan Komisi Pemilihan Umum (KPU). Distribusi logistik Pemilu 2009 belakangan memang mengkhawatirkan banyak kalangan. Gara-garanya anggaran yang terbatas. Misalnya, KPU hanya memiliki anggaran untuk distribusi logistik hingga tingkat kabupaten/kota. ''Untuk distribusi sampai ke pelosok desa/kelurahan, dana belum tersedia,'' tambah perempuan berjilbab itu.
Menurut anggota KPU Andi Nurpati, pihaknya belum bisa memahami niat Depdagri membentuk desk pemilu. Jika dibentuk sebagai pendukung KPU, desk pemilu seharusnya mendukung fungsi dan tugas yang tidak dapat dilaksanakan KPU. ''Salah satunya ialah distribusi logistik pemilu,'' katanya di Kantor KPU, Jl Imam Bonjol, Jakarta, Kamis (13/11).
Baca Juga:
Nurpati menegaskan, sampai sekarang KPU belum pernah diberi tahu kegunaannya (desk pemilu, red) seperti apa. ''Apa ya gak sebaiknya membantu distribusi logistik saja," jelasnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Departemen Dalam Negeri (Depdagri) berencana membentuk desk pemilu. Namun, sebelum lembaga ini terwujud, bakal keberadaannya sudah dipertanyakan
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran