KPU Pusat Merasa Malu soal Dugaan Korupsi KPU Konsel
Selasa, 17 Agustus 2010 – 20:50 WIB

KPU Pusat Merasa Malu soal Dugaan Korupsi KPU Konsel
Kare na kasusnya sudah ditangani Polres Konawe Selatan, ICW melaporkan dugaan itu ke Badan Pengawas Pemilu. ICW mendesak Polres Konawe agar penanganan kasus tersebut segera dituntaskan dan Bawaslu untuk mendorong pembentukan Badan Kehormatan (BK) oleh KPU dan memecat anggota KPU Konsel.
Menurut Syamsul, anggota KPU tidak dibenarkan mengelola langsung uang yang ada di KPU. Syamsul menegaskan, dana tersebut harus dikelola sekretariat KPU di daerah. ”Makanya ada sekretariat. Tapi saya belum terima laporan dari Bawaslu,” pungkasnya. (awa/jpnn)
JAKARTA – Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat, Syamsul Bahri, mengaku malu mendengar kabar dugaan korupsi yang dilakukan KPU Konawe Selatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres