KPU Pusat Pantau Proses Hukum di KPU Batam
Kamis, 13 September 2012 – 01:01 WIB

KPU Pusat Pantau Proses Hukum di KPU Batam
Sigit menjelaskan, pemberhentian terhadap komisioner KPU daerah dilakukan jika sudah berstatus terdakwa dengan ancaman hukuman minimal lima tahun. "Kalau sudah didakwa dengan ancaman hukuman minimal lima tahun, maka yang bersangkutan diberhentikan sementara oleh KPU di atasnya. Kalau Batam, berarti yang memberhentikan ya KPU Kepri," ucapnya.
Baca Juga:
Bagaimana jika proses hukum ternyata menjerat seluruh komisioner KPU Batam? Sigit memang tak mau berandai-andai. Namun kalaupun ada kekosongan di KPU Batam, KPU pusat bisa menugaskan KPU Kepri untuk mengisi kekosongan itu.
Ia mencontohkan daerah-daerah pemekaran yang belum memiliki KPU. Menurut Sigit, KPU menugaskan KPU provinsi untuk mengambil alih tugas sehari-hari hingga terbentuk KPU kabupaten/kota definitif.
"Kalau di KPU kabupaten/kota anggotanya kosong satu, ya kita tugaskan KPU Provinsi agar salah satu anggotanya untuk mengisi kekosongan itu. Kalau kosongnya dua, ya kita tugaskan dua orang dari KPU provinsi. Yang kita tugaskan juga tetap bisa mengambil keputusan," sambungnya.
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat telah memantau proses hukum terhadap komisioner KPU Batam karena terseret kasus korupsi. Namun demikian
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki