Kreator Konten Cantik Ini Pecahkan Rekor Penjualan Tas Wanita di Event 3.3
Kamis, 18 April 2024 – 15:38 WIB

Kreator konten Juli Masesa. Foto: dok. pribadi
“Saya berkomitmen untuk terus mendukung UMKM dan berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi lokal. Untuk itu, saya akan terus konsisten membuat konten-konten berkualitas," bebernya.(jlo/jpnn)
Kreator konten Juli Masesa berhasil menjual 12.956 tas wanita dengan harga terjangkau, mulai Rp 49 ribu- Rp 69 ribu selama event belanja online 3.3 lalu.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Kasus Willie Salim Dilimpahkan ke Polrestabes Palembang, Ini Alasannya
- Usut Kasus Konten Rendang Willie Salim, Polda Sumsel Periksa Saksi dan Pelapor
- Asyik! Kreator Konten Bisa Dapat Cuan Tambahan Lewat Unggahan di Story, Begini Caranya
- Peruri Creators Impact, Wadah Kreator Muda Berkembang di Era Digital
- Keren! Puluhan Ribu Tas Wanita Senilai Miliaran Rupiah Buatan Majalengka Mendunia
- Kreator Konten Cilik Ka'ab Imron Ternyata Punya Cita-cita Jadi Astronaut