Kredit Macet Bank Jabar Banten Masih Terkendali
Minggu, 11 Desember 2016 – 14:22 WIB

Ilustrasi. Foto: Ist
”Pencapaian itu tidak terlepas dari tindakan manajemen memperkuat tim collection dari internal,” imbuhnya.
Merujuk data akhir November, BJB mentabulasi pertumbuhan penyaluran kredit sebesar 15 persen.
Jumlah tersebut di luar perkiraan perusahaan sebelumnya menganggap kredit hanya akan tumbuh 13 persen.
Penyaluran kredit perbankan tidak seperti diharapkan pada 2016. Pertumbuhan kredit diprediksi hanya berada di kisaran sembilan persen.
Pertumbuhan penyaluran kredit rendah tersebut karena sejumlah bank fokus dalam hal pencadangan. (far/jos/jpnn)
JAKARTA – Kredit bermasalah di Bank Jabar Banten (BJBR) masih berada di angka yang terkendali. BJBR mencatat angka non performing loan atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang