Kredit Melambat, Perbankan Umum Raih Laba Rp 84,81 Triliun

jpnn.com - JAKARTA – Laba perbankan umum ternyata tak terpengaruh melambatnya pertumbuhan kredit.
Buktinya, bank umum mencatat laba Rp 84,81 triliun hingga kuartal ketiga tahun ini.
Sebagai catatan, pertumbuhan kredit di bank umum secara year-on-year hanya 6,46 persen.
Pertumbuhan kredit ditopang kenaikan harga komoditas yang mulai terjadi sejak awal kuartal II.
Hal itu kemudian memengaruhi kinerja korporasi yang berimbas kepada kelancaran pembayaran utang ke bank.
Meski begitu, investasi dari korporasi masih belum tumbuh signifikan sehingga pertumbuhan kredit ikut melambat.
Kredit pun lebih banyak terdorong dari sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) serta kredit konsumtif.
CEO Citi Indonesia Batara Sianturi mengatakan, kredit yang bersifat konsumtif cukup memacu laba bank.
JAKARTA – Laba perbankan umum ternyata tak terpengaruh melambatnya pertumbuhan kredit. Buktinya, bank umum mencatat laba Rp 84,81 triliun hingga
- Pemerintah Tutup Pabrik MinyaKita di Depok Gegara Terbukti Sunat Isi Kemasan
- Ajak Perguruan Tinggi Memperkuat Danantara, Viva Yoga: Pastinya dengan Kajian Ilmiah
- Indonesia-Vietnam Eksplorasi Peluang Kerja Sama untuk Pertumbuhan Ekonomi yang Lebih Inklusif
- PT STM Pacu Pertanian Organik Perusahaan, Hasil Panen Petani Melimpah
- Pertamina Port and Logistics Raih Penghargaan Green & Smart Port 20
- AIA Inspire, Asuransi Jiwa dengan Manfaat Dana Tunai Hingga Usia 99 Tahun