Kredit Pintar Gelar Kelas Pintar Bersama di Salatiga
Selasa, 04 Februari 2025 – 03:04 WIB

Kredit Pintar sebagai platform pinjaman digital yang berlisensi, terdaftar, dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menginisiasi Kelas Pintar Bersama. Foto dok Kredit Pintar
Komitmen Kredit Pintar melalui Kelas Pintar Bersama secara konsisten telah dilakukan secara offline selama 2024 telah diikuti oleh lebih dari 759 peserta yang terdiri dari mahasiswa, UMKM, hingga masyarakat umum.
“Melalui literasi Kelas Pintar Bersama, kami berharap dapat memberikan banyak manfaat dan berdampak pada penguatan literasi keuangan serta peningkatan potensi UMKM serta bertumbuhnya iklim yang sehat. Selain itu kami berharap pelaku UMKM juga dapat memahami manfaat, risiko dan kewajiban sebelum mengambil keputusan keuangan,” harap Puji.(chi/jpnn)
Sosialisasi mengenai literasi dan edukasi keuangan menjadi titik fokus Kredit Pintar melalui diselenggarakannya Kelas Pintar Bersama.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai