Kredit UMKM Kian Tumbuh

Kredit UMKM Kian Tumbuh
Ilustrasi UMKM. Foto: Nur Chamim/Radar Semarang/JPNN

Sebab, non-performing loan (NPL) kredit UMKM Kaltim tidak banyak mengalami perubahan.

Yakni, dari 6,59 persen pada triwulan sebelumnya menjadi 6,57 persen pada triwulan kedua 2018.

Berdasarkan lapangan usaha, NPL kredit UMKM tertinggi dialami oleh sektor listrik, gas, dan air sebesar 14,32 persen. (ctr/ndu/k15)


Kredit kredit usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Kalimantan Timur (Kaltim) menunjukkan perbaikan meski masih negatif.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News