KRI Nanggala 402: Cica Tetap Ingin Bertemu Letda Munawir Meski Tulang Saja
Senin, 26 April 2021 – 17:50 WIB
Pada akhirnya KRI Nanggala 402 dinyatakan subsunk (tenggelam) dan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto secara resmi menguntungkan semua kru kapal selam gugur.
Meski Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto telah mengumumkan semua kru KRI Nenggala-402 gugur, Cica masih menaruh harapan besar kepada sang suami agar bisa kembali dengan selamat. Dia percaya akan ada mukjizat dari Tuhan.
Walaupun suaminya ditemukan dalam keadaan meninggal, dia tetap ingin tahu. Bahkan jasadnya hanya bersisa tulang.
"Evakuasi masih berlangsung, saya berharap ada mukjizat masih bisa selamat. Dievakuasi melihat benar apa enggak, meski cuma tulang saja," kata Cica. (mcr12/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Cica berharap meski suaminya yang bertugas di KRI Nanggala 402 tetap bisa ditemukan jasadnya meski hanya tersisa tulang.
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Jokowi Beri Penghargaan untuk Pengabdian KRI Nanggala-402 yang Tenggelam 2021 Lalu
- Lihat, Prabowo Serahkan Kunci & Sertifikat Perumahan Khusus Kepada Ahli Waris Pahlawan KRI Nanggala-402
- Meresmikan Monumen KRI Nanggala-402, KSAL Sebut Lambang Keabadian Semangat
- Putra dari Dua Prajurit KRI Nanggala-402 Berhasil Jadi Taruna AAL
- Peringati Tragedi Nanggala 402, Angkatan Laut Inggris Donasikan Rp 1 Miliar
- HUT TNI, Ini 5 Kecelakaan Alutsista yang Jadi Sorotan, Nomor 1 Mengerikan