Kriminolog: Polisi Jangan Main-main
Senin, 04 Mei 2009 – 15:30 WIB

Kriminolog: Polisi Jangan Main-main
”Polisi jangan sampai ikut terseret dalam polemik, terlebih ikut-ikutan mengkaitkan hal ini dengan persoalan politik,” ujarnya saat dihubungi JPNN, Senin (4/5).
Erlangga pun yakin, polisi tidak berani main-main dalam memproses kasus ini. “Saya kira polisi tidak akan berani mengabaikan fakta-fakta yang telah ditemukan. Kalau sampai main-main, kredibilitas kepolisian sendiri yang bakal hancur,” ujarnya. (sam/JPNN)
JAKARTA – Sejak tahap awal, pengungkapan kasus pembunuhan Direktur PT Putra Rajawali Banjaran Nasrudin Zulkarnaen yang menyeret Ketua Komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita
- Peringatan Hari Kartini, UICI Meluncurkan PMB Bacth 9
- Praktisi Hukum Nilai Marcella dan Ary Bakri tak Layak Disebut Advokat
- Peringati Hari Bumi, Prudential Indonesia Tanam 5.000 Mangrove
- Mensesneg Jadi Jubir Istana, Pakar Pertanyakan Dasar Hukum: Jangan Penunjukkan Ala Kadarnya
- Peringati Hari Bumi, Telkom Dukung Pelestarian Lingkungan Lewat Energi Terbarukan