Kripto Koin Ini Bisa Ditukar Mobil di Prestige Motor
Minggu, 04 April 2021 – 20:13 WIB

Penyerahan secara simbolis pemilik koin dari Rajacoin menukar dengan mobil di Prestige. Foto: Dedi Sofian/jpnn.com
Berkaitan dengan hal itu, Andry berkomitmen untuk terus melalukan perluasan kerja sama.
Dalam waktu dekat, mereka akan menyasar dengan industri mobil bekas. Andry juga akan mengincar industri ritel lainya, baik dalam bidang perdagangan barang maupun jasa.
Bahkan, dia juga menargetkan nantinya koin ini juga dapat digunakan dalam transaksi lewat online marketplace.
"Dengan perluasan itu utilitas Rajacoin dapat terus meningkat dan dapat terus memudahkan pemilik koin dalam menggunakan Rajacoin sebagai aset yang mudah ditukarkan,” tukas Andry. (ddy/jpnn)
PT Mahkota Teknologi Indonesia (MTI) melalui Rajacoin baru saja melakukan kerja sama dengan salah satu importir umum mobil mewah di Indonesia yakni Prestige Motor Group.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Beberapa Crypto Exchange Terdampak Gangguan AWS, Bagaimana Dengan Indodax?
- Gandeng OKX, Standard Chartered Luncurkan Uji Coba Agunan Kripto
- Bitcoin Jadi Peluang Investasi Jangka Panjang di Tengah Krisis Global
- Pintu Academy Bahas Soal Fork Dalam Blockchain
- Pintu Academy Soroti Pentingnya Analisis Sentimen Pasar dalam Strategi Investasi
- AS Bangun Cadangan Bitcoin, jadi Sinyal Positif Bagi Regulasi Kripto Indonesia?