Krisdayanti Ungkap Kondisi Aurel Hermansyah
Minggu, 16 Mei 2021 – 14:19 WIB

Penyanyi Krisdayanti. Foto: Firda Junita/jpnn.com
"Untuk memperkuat janin. Jadi, kami harapkan Insyaallah janin semakin membaik dan sehat," tutur pelantun Menghitung Hari tersebut.
Aurel Hermansyah memang diketahui harus istirahat total di trimester awal kehamilannya.
Pelantun Hari Bahagia itu bahkan harus menggunakan kursi roda untuk berjalan.
Atta Halilintar melalui kanalnya di YouTube mengatakan bahwa sang istri tak boleh terlalu aktif beraktivitas sementara waktu.
"Dia enggak boleh syuting yang jalan-jalan. Kemarin masih aktif main TikTok, makanya aku omelin terus," ujar Atta. (mcr7/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Penyanyi Krisdayanti mengungkapkan kondisi sang putri, Aurel Hermansyah yang harus istirahat total.
Redaktur & Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Begini Penampakan Kris Dayanti Saat Naik TransJakarta
- Momen Ramadan, Atta Halilintar Bagikan 11 Ton Beras untuk Masyarakat
- Kata Ashanty Soal Rencana Pernikahan Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel, Mohon Doanya
- 3 Berita Artis Terheboh: Atta Dicalonkan Jadi Ketua RT/RW, Ruben Buat Pengakuan
- Respons Atta Halilintar Dicalonkan Jadi Ketua RT dan RW
- Kolaborasi Tiga Diva dan Super Girls LTZ Pecah, Penonton Terkesima