Krisis Global Kian Mencemaskan
Rabu, 06 Juni 2012 – 20:02 WIB

Krisis Global Kian Mencemaskan
"Yang perlu kita antisipasi adalah kalau seandainya ada pengaruh dari sisi keuangan. Itu mesti kita selalu siap dan juga pengaruh kepada trade financing, karena bank-bank di eropa banyak yang terpengaruh dengan krisis dan mungkin mereka mempunyai suatu prioritas atau prefrensi yang beda dalam hubungan mereka dengan negara2 di luar eropa ini,"jelasnya.
Namun, jika dilihat secara umum ekonomi Indonesia masih dalam keadaan baik. Yang terpenting saat ini terus melanjutkan reformasi yang telah dijalankan selama ini. Selain itu, diharapkan untuk eksekusi anggaran pada tahun ini akan berlangsung dengan lebih baik.
"Anggaran 2012 kita dalam APBNP kita kan di dalamnya termasuk stimulus untuk mempercepat pembangunan infrastruktur. Itu akan membawa kondisi yang positif untuk ekonomi Indonesia. Dan kita harapkan Indonesia bisa menjaga dirinya dari pengaruh krisis yang ada di dunia dan Eropa," terangnya.
Senada dengan Agus, Wakil Menteri Mahendra Siregar mengatakan penyelesaian ketidakpastian perekonomian global di luar perkiraan pemerintah Indonesia yang sebelumnya memprediksikan bahwa krisis di Eropa akan bisa segera di atasi.
JAKARTA - Pemerintah mewaspadai dampak krisis global, khususnya kondisi Uni Eropa yang dikhawatirkan akan menyerang ekonomi Indonesia. Pemerintah
BERITA TERKAIT
- TNI dan IPB Bersinergi Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Gandeng DANA, Pintu Goes to Office Kembali Digelar
- PNM Mekaar Dukung Perempuan Bangkit, Kisah Ibu Faizal Jadi Inspirasi
- Waskita Karya Update Perkembangan Proyek LRT Jakarta Fase 1B
- Bea Cukai Dukung Ekspor Perdana 273 Kg Teripang Susu Putih Asal Minahasa Utara ke AS
- Harga Emas Antam Hari Ini 22 April Meroket, Jadi Sebegini Per Gram